Nostalgia di Akmil, SBY Bakal Bermain Marching Band
Hari Ini Dijadwalkan Meresmikan Museum
Jumat, 17 Oktober 2014 – 04:24 WIB

Nostalgia di Akmil, SBY Bakal Bermain Marching Band
Pada kesempatan tersebut, rencananya SBY bermain marching band bersama kelompok marching band kebanggaan Akmil, Genderang Seruling Canka Lokananta serta sejumlah jenderal dan mantan jenderal yang pernah menimba ilmu di lembah Lembah Tidar.
Baca Juga:
”Beliau akan bermain marching band bersama sejumlah jenderal dana mantan jenderal,” kata Kaur Penpas Penhumas Akmil, Kapten Mulyono.(dem/hes/ong/jpnn)
MAGELANG – Presiden RI Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) hari ini dijadwalkan berkunjung ke Magelang, Jawa Tengah. Rencananya, kepala negara yang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pesepeda Ontel Tewas Tertabrak Brio di Semarang
- Niat Berwudu di Sungai, Samsul Anwar Malah Diserang Buaya
- RUU Polri Belum Masuk Prolegnas, RUU KUHAP Justru di Depan Mata
- Anggota Panja DPR Dukung Usulan Forkopi, Ini Isinya
- Dirut Telkom Sowan ke Gubernur Pramono Anung, Pengamat Merespons
- Unit Intel Kodim Tangkap 3 Penjual Narkoba di Bima, Bravo TNI