Optimistis Seleksi PPPK Berjalan Lancar, Andi Amriampa: Peserta Telah Mempersiapkan Diri
Kamis, 16 November 2023 – 21:53 WIB

Pelaksana Tugas (Plt) Kepala BKD Kaltara Andi Amriampa saat pelaksanaan Seleksi Kompetensi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) yang digelar di UPT Badan Kepegawaian (BKN) Tarakan, Kamis (16/11). ANTARA/HO-DKISP Provinsi Kaltara.
Untuk prosedur sebelum memasuki ruang tes, peserta datang kemudian ke ruang tunggu transit dan menitipkan di loker. Lalu, masuk ke registrasi membawa KTP dan kartu peserta.
Setelah registrasi, yang bersangkutan dapat pin dan masuk ke ruang tunggu steril. Adapun 30 menit sebelum sesi dimulai, peserta dimobilisasi ke ruang ujian.
Sebelum masuk ruangan di atas, peserta menjalani pemeriksaan badan dan selanjutnya diperiksa. Kemudian, masuk ke ruang ujian.
Seleksi PPPK yang digelar di UPT BKN Tarakan pada Kamis (16/11) dilakukan dua sesi dan diikuti 82 peserta. Pada Jumat (17/11), hanya satu sesi yang diikuti 100 peserta. (antara/jpnn)
Pelaksana Tugas Kepala BKD Kaltara Andi Amriampa optimistis seleksi PPPK berjalan lancar.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Sachrudin Lantik 3.419 PPPK Kota Tangerang, Ini Pesannya
- Tampilan Kartu Ujian PPPK Tahap 2 Terbaru, Yang Belum Silakan Cetak Lagi
- Ratusan Honorer Resmi jadi PPPK, 4 Hal Penting yang Harus Dilakukan
- Jadwal Tes PPPK Tahap 2 hingga 7 Mei, Semoga Jaringan Internet Terus Stabil
- Pesan Penting Pak Mutiq untuk Peserta Tes PPPK Tahap 2, Jangan Disepelekan
- Seleksi PPPK Tahap 2 Berlangsung hingga 30 Mei 2025, BKN Beri Info Skor CAT