Palsukan Tanda Tangan Jusuf Kalla, Arief Rosyid Tak Layak Jadi Komisaris BSI
Sabtu, 02 April 2022 – 15:30 WIB

Ilustrasi - Ketua Umum Dewan Masjid Indonesia (DMI) Jusuf Kalla. Foto: Arsip JPNN.Com/Aristo Setiawan
"Konsekuensi dan akibatnya harus diberhentikan," jelas Trubus.
Tak hanya itu, Trubus berharap, kejadian ini dapat menjadi momentum untuk melakukan evaluasi menyeluruh tata kelola baik di DMI maupun BSI.
"Ini harus menjadi evaluasi menyeluruh tata kelola baik di DMI dan Di BSI," ujarnya.
Trubus juga berharap, ke depan Menteri BUMN Erick Thohir dapat meningkatkan pengawasan untuk memilih sosok- sosok yang mempunyai integritas sebagai momisaris perusahaan plat merah.
Pengamat kebijakan publik Universitas Trisakti, Trubus Rahadiansyah menilai Arief Rosyid layak dipecat dari Komisaris BSI
BERITA TERKAIT
- Pemerintah Optimistis Penguatan Ekonomi Syariah Mendongkrak Target Pertumbuhan 8% di 2029
- Perkuat Ekosistem Halal, BSI Bakal Gelar Global Islamic Finance Summit 2025
- Bimbingan Manasik Haji BSI dan Kemenag Pecahkan Rekor MURI
- JK Puji Peran Prof Deby Vinski dalam Membawa Harum RI ke Panggung Kedokteran Dunia
- Investasi Emas Diburu, Transaksi Logam Mulia di BSI Bebas Antrean
- BSI Perkuat Inklusi Keuangan Syariah Pelaku UMKM