Pandemi Covid-19 Tak Menggoyang Sektor Ini, Justru Menanjak, Cakep

"Sehingga, memiliki kemampuan untuk menggelar jaringan dan meningkatkan pelayanannya kepada pelanggan. Terlebih lagi disaat yield data operator telekomunikasi terus mengalami penurunan.
Selain itu, berpotensi meningkatkan peningkatan jaringan serta mengadopsi teknologi baru. Apa lagi bisnis layanan internet kedepan akan mengutamakan kualitas layanan kepada pelanggan.
"Merger ini sangat strategis sebagai salah satu upaya untuk menyehatkan industri telekomunikasi agar tidak terjadi perang harga,"ungkap Andrew.
Oleh karena itu, Andrew mengharapkan pemerintah dapat segera membuat aturan agar operator tak lagi melakukan perang harga.
Jika operator terus melakukan perang harga, Andrew percaya cita-cita konsolidasi untuk menyehatkan industri telekomunikasi tak akan tercapai.
"Harusnya dengan kebutuhan masyarakat yang tinggi akan broadband, revenue operator harusnya meningkat," bebernya.
Namun, Andrew melihat harga layanan data di Indonesia termasuk yang terendah di dunia.
"Agar data yield tak semakin terperosok, pemerintah harus membuat aturan batas atas dan bawah layanan telekomunikasi,"ungkap Andrew. (mcr10/jpnn)
Industri telekomunikasi dan informatika cukup efektif menjadi dongkrak perekonomian nasional.
Redaktur & Reporter : Elvi Robia
- Gubernur Ahmad Luthfi Bakal Kembangkan Wilayah Aglomerasi Banyumas
- Ibas Ajak ASEAN Bersatu untuk Menghadapi Tantangan Besar Masa Depan Dunia
- Investor Sambut Antusias Masuknya Mardigu di Bank BJB
- Awal 2025 Bank Mandiri Tumbuh Sehat dan Berkelanjutan
- Safrizal ZA Sebut Rumah Layak Hunian Tingkatkan IPM dan Menggerakkan Ekonomi
- Pendiri CSIS Sebut Pemerintahan Prabowo Perlu Dinilai Berdasarkan Pencapaian Nyata