Panglima TNI: Kibarkan Sang Merah Putih di Olimpiade Tokyo 2020
Senin, 29 April 2019 – 16:07 WIB

Tampak para atlet Karate Do-Indonesia pada acara pengukuhan 66 orang Pengurus Pusat Institut Karate-Do Indonesia (INKAI) Periode 2018-2022 di GOR Ahmad Yani Mabes TNI, Cilangkap, Jakarta, Minggu (28/4/2019). Foto: Puspen TNI
“Kepada seluruh pengurus dan anggota INKAI di seluruh Indonesia, saya mengajak untuk bersinergi menjalankan program, serta memajukan pembinaan dan meningkatkan kompetisi”, pungkasnya.
Turut hadir pada acara tersebut diantaranya Danjen Kopassus Mayjen TNI I Nyoman Cantiasa, Dankormar Mayjen TNI (Mar) Suhartono. M.Tr.(Han), serta para Dewan Guru INKAI se-Indonesia.(fri/jpnn)
Marsekal Hadi dalam sambutan tertulisnya berharap melalui proses regenerasi dan penyegaran kepengurusan INKAI dapat meningkatkan prestasi olahraga Karate di Indonesia.
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- Wakil Panglima TNI Berpangkat Bintang 4, Jenderal Agus: Kandidat Sudah Disiapkan
- Perkuat Sinergisitas, Panglima TNI Terima Kunjungan Ketua BPK RI
- Panglima TNI Jenderal Agus dan KSAD Jenderal Maruli Terima Wing Kehormatan Penerbang Kelas I TNI AU
- Panglima TNI Jenderal Agus Minta Prajuritnya Lanjutkan Pengabdian Kepada Bangsa dan Negara
- Laksdya TNI Erwin S Aldedharma Berpeluang Jadi Panglima TNI
- TNI Kerahkan 66.714 Personel untuk Bantu Amankan Arus Mudik Lebaran 2025