Panja: Aneh, Polisi Tak Sentuh Aktor Utama
Rabu, 07 September 2011 – 15:48 WIB

Panja: Aneh, Polisi Tak Sentuh Aktor Utama
Menurutnya, Zainal bukan ikut konspirasi membuat palsu. Tapi Zainal merupakan pejabat di MK yang bertugas membuat konsep surat. "Itu tugasnya. Ketika konsep itu diambil orang, itu bukan tanggung jawab dia. Konsep itu dia buat bukan dalam rangka surat palsu, tapi buat konsep untuk diketahui atasannya. Ini sangat aneh bagi kami," katanya.
Baca Juga:
Yang lebih membuat Chairuman merasa aneh adalah fakta yang meminta Mashuri Hasan mengirim surat itu adalah Andi Nurpati, Komisioner KPU saat itu. "Mashuri juga yang mengirim surat itu kepada Andi Nurpati. Surat yang dibuat diambil dari konsep, diprint, discan, tandatangan dan kasih nomor," kata politisi Partai Golkar itu.
Ditanya siapa yang seharusnya menjadi tersangka, Chairuman menjawab secara mengambang.
"Fakta sudah kita buka. Apalagi penyidik lebih banyak dapatkan fakta dari panja mafia. Dari awal akhir itu terungkap. Kita tidak memberikan apa untuk tersangka. Fakta terungkap hasil pemeriksaan kita, silahkan dibaca situ, terang benderang," katanya.
JAKARTA - Ketua Panja Mafia Pemilu, Chairuman Harahap merasa aneh dengan penanganan kasus putusan palsu Makhkamah Konstitusi (MK) yang tidak menyentuh
BERITA TERKAIT
- 4 Fakta Mahasiswi Membunuh Kekasihnya, Sudah Pacaran 3 Tahun
- Bea Cukai & Bareskrim Polri Gagalkan Peredaran Sabu-Sabu di Bireuen, 1 Orang Diamankan
- Begini Cara Oknum TNI AL Mendapat Uang Belasan Juta Modal Membunuh Juwita
- Dukung MUI Tolak Vasektomi Syarat Terima Bansos, HNW Minta Dedi Mulyadi Akhiri Kegaduhan
- 5 Berita Terpopuler: BKN Beri Info Skor CAT, yang Belum Punya Kartu Ujian PPPK Silakan Cetak
- Puas, Presiden Puji Kinerja Badan Gizi Nasional