Papua Memanas, Megawati Soekarnoputri Keluarkan Instruksi
Senin, 19 Agustus 2019 – 16:45 WIB

Ketua DPP PDI Perjuangan Djarot Saiful Hidayat. Foto: Fathan Sinaga
"PDI Perjuangan memegang teguh ajaran Bung Karno untuk turut membentuk dunia baru tanpa 'exploitation de l‘homme par l‘homme’ (penindasan sesama manusia) dan ‘exploitation de nation par nation’ (penindasan antar bangsa). Berdasarkan semangat pembebasan itulah Bung Karno bersama rakyat Papua melawan penjajahan yang berlangsung selama ratusan tahun di Indonesia. Dalam semangat pembebasan yang sama, PDI Perjuangan berkomitmen untuk memperjuangkan kesejahteraan serta memastikan agar keadilan sosial ekonomi menjadi milik seluruh warga negara Indonesia," tegas Djarot. (tan/jpnn)
PDI Perjuangan (PDIP) menyampaikan sikap partai terkait situasi Papua yang memanas pada Senin (19/8) hari ini. Ketua Umum Megawati Soekarnoputri mengeluarkan sejumlah instruksi untuk kader
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Dukungan PT Advance Medicare Corpora Wujudkan Pelayanan Medis THT di Sorong
- Tim Hukum Hasto Bawa Bukti Dugaan Pelanggaran Penyidik KPK ke Dewas
- Rempang Eco City Tak Masuk Daftar PSN Era Prabowo, Rieke Girang
- Politikus PDIP Apresiasi Ide Dedi Mulyadi Kirim Siswa Bermasalah ke Barak
- Rakit Bom Mortil Bekas Peninggalan Perang Dunia ke II, Nelayan Tewas Mengenaskan
- 5 Berita Terpopuler: Perkembangan Terbaru RPP Manajemen ASN, Masih Misterius, Ada Kata Insyaallah