PDIP Gandeng Perusahaan Produk Kecantikan
Sebar Nilai-Nilai Kebangsaan
Sabtu, 11 Juni 2011 – 00:11 WIB

PDIP Gandeng Perusahaan Produk Kecantikan
Ditambahkannya, melalui kerjasama tersebut PDI Perjuangan dan Mustika Ratu akan menyelenggarakan berbagai pelatihan demi pemberdayaan perempuan. Di antaranya adalah pelatihan perawatan tata rias wajah, serta seminar kecantikan dan kesehatan di berbagai kabupaten/kota.
Sedangan Presiden Direktur Mustika Sari Putri Kuswisnuwardani menyatakan, perempuan Indonesia tidak cukup hanya bermodal cantik, pintar dan perilaku baik artau yang dikenal dengan Beauty, Brain dan Behaviour. Menurutnya, perempuan Indonesia juga harus paham dengan nilai-nilai kebangsaan.
"Harus ada nilai-nilai empat pilar. Hanya dengan begitu kita bisa bertahan dari terpaan arus globalisasi,” ucapnya.(ara/jpnn)
JAKARTA - PDI Perjuangan (PDIP) terus berupaya menyebarkan nilai-nilai Pancasila, UUD 1945, NKRI dan Bhinneka Tunggal Ika di seluruh kalangan masyarakat.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sidang Kabinet Seharusnya Bahas Persoalan Bangsa, Bukan Ijazah Palsu
- Nilam Sari Harapkan Sisdiknas Baru Atasi Kesenjangan Pendidikan di Daerah 3T
- Pengamat: Masyarakat Tak Rela Prabowo Terkontaminasi Jokowi
- Kepala BGN Curhat kepada DPR: Seluruh Struktural Kami Belum Menerima Gaji
- Wasekjen Hanura Kritik Pertemuan Erick Thohir dengan KPK dan Kejagung Soal UU BUMN
- Kelompok DPD RI di MPR Dorong Agenda Perubahan UUD 1945 pada 2026