PDIP Gelar Konsolidasi Pemenangan di Jateng, Megawati Berharap Pilkada Tanpa Intervensi
Jumat, 25 Oktober 2024 – 19:50 WIB

Ketua DPP PDI Perjuangan Puan Maharani di Panti Marhaen, Kota Semarang, Jateng. FOTO: Wisnu Indra Kusuma/JPNN.com.
Puan menambahkan Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri juga berharap kepada pemerintah, aparat penegak hukum dapat menahan diri agar stabilitas dan situasi tetap kondusif seperti yang disampaikan oleh Presiden Prabowo Subianto.
"Kita bersatu untuk Indonesia yang lebih baik menjalankan Pilkada 2024 ini dengan santun, saling menghormati, dan menghargai tanpa ada intervensi dari eksternal," kata putri Megawati Soekarnoputri, itu. (mcr5/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri memimpin konsolidasi pemenangan Pilkada 2024 di Jawa Tengah.
Redaktur : M. Kusdharmadi
Reporter : Wisnu Indra Kusuma
BERITA TERKAIT
- Gubernur Ahmad Luthfi Bakal Kembangkan Wilayah Aglomerasi Banyumas
- RDP di DPR, Ahmad Luthfi Beberkan Konsep Pembangunan Jateng 5 Tahun ke Depan
- Tim Hukum Hasto Bawa Bukti Dugaan Pelanggaran Penyidik KPK ke Dewas
- Rempang Eco City Tak Masuk Daftar PSN Era Prabowo, Rieke Girang
- Politikus PDIP Apresiasi Ide Dedi Mulyadi Kirim Siswa Bermasalah ke Barak
- Ahmad Luthfi Kumpulkan 7.810 Kades untuk Ikut Sekolah Anti-korupsi Jateng