Pembunuh Pemuda di Dermaga Komplek Mahakam Square Masih Berkeliaran, Waspadalah
Senin, 28 Februari 2022 – 20:47 WIB

Tim Inafis Satreskrim Polresta Samarinda melakukan olah TKP penemuan mayat bersimbah darah di Dermaga Komplek Mahakam Square, Samarinda, Kalimantan Timur pada Senin (21/2/2022) lalu. Foto: Arditya Abdul Aziz
Baca Juga: Briptu Rehend Diseret Debt Collector, Kombes Supriadi Ungkap Pesan Tegas Kapolda, Siap-Siap Saja
Hal tersebut sesuai dengan hasil pemeriksaan kepolisian serta visum dari rumah sakit. Terdapat beberapa luka lebam di sekujur tubuh korban. Di antaranya pada bagian pinggul, badan hingga kedua lengan korban. (mcr14/jpnn)
Polisi masih terus menyelidiki kasus penganiayaan yang menyebabkan seorang pemuda tewas bersimbah darah di dermaga Komplek Mahakam Square, Samarinda, Kalimantan Timur pada Senin (21/2/2022) lalu.
Redaktur : Budi
Reporter : Arditya Abdul Aziz
BERITA TERKAIT
- Cucu Bunuh Nenek di Karawang Demi Emas 100 Gram, Begini Kejadiannya
- Denpom TNI Kantongi Bukti Transfer Uang Setoran Judi Sabung Ayam di Lampung
- Mau Kabur ke Luar Kota, Pelaku Pembunuhan Wanita di Bekasi Ditangkap
- Kasus Bocah Tewas Terbakar di Tangerang, Pacar Ibunya Menghilang
- Hakim yang Vonis Bebas Ronald Tannur Sampaikan Pernyataan Mengejutkan
- Pilu Bocah di Tangerang Tewas Terbakar, Pelakunya Pacar Ibu Korban