Pemilu Pakistan: Banjir Darah di Hari Pemungutan Suara

Pemilu Pakistan: Banjir Darah di Hari Pemungutan Suara
Korban bom pada hari pemungutan suara di Quetta, Provinsi Balochistan, Pakistan, Rabu (25/7). Foto: AP

Bentrokan serupa yang melibatkan senjata api terjadi di Khanewal, Provinsi Punjab. Satu orang tewas dan empat lainnya terluka. ’’Kami sudah mengamankan 12 orang yang terlibat dalam insiden tersebut,’’ ujar Nasir Ahmed, pejabat kepolisian Punjab.

Terkait ledakan bom di Quetta yang diklaim ISIS, kepolisian tidak percaya begitu saja. Nasseb Ullah, salah seorang pejabat kepolisian Quetta, mengatakan bahwa dirinya dan jajaran masih menyelidiki insiden tersebut. ”Investigasi masih berjalan,” ujarnya. (bil/c7/hep)


Ledakan bom membuyarkan antrean pemilih di salah satu tempat pemungutan suara (TPS) di Quetta, Provinsi Balochistan, Pakistan, Rabu (25/7)


Redaktur & Reporter : Adil

Sumber Jawa Pos

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News