Pendaftaran PPPK 2022: Honorer Siapkan Dokumen Ini, 7 Langkah Mendaftar di SSCASN
Senin, 31 Oktober 2022 – 12:25 WIB

Buku Panduan Pendaftaran CASN 2022 terbitan BKN. Foto tangkapan layar buku panduan pendaftaran PPPK guru
5. Pas Foto (menggunakan latar belakang merah)
6. Dokumen lain sesuai dengan ketentuan jenis seleksi dan instansi yang akan dilamar
B. Tata cara pendaftaran
1. Seluruh Pelamar harus masuk ke portal SSCASN dengan mengakses
https://sscasn.bkn.go.id/ menggunakan browser Google Chrome atau Mozilla Firefox versi terbaru.
2. Portal SSCASN BKN memuat seluruh informasi terkait proses rekrutmen CASN 2022.
3. Pelamar wajib memahami tata cara dan syarat pendaftaran dengan cermat dan teliti.
4. Terdapat beberapa menu yang tersedia pada portal SSCASN 2022.
5. Klik Alur untuk melihat tata cara pendaftaran Seleksi CASN 2022. Pelamar wajib membaca dengan teliti dan mempelajarinya agar tidak ada informasi yang tertinggal sebelum melanjutkan ke proses pendaftaran.
Honorer sebaiknya menyiapkan dokumen-dokumen ini sebelum pendaftaran PPPK 2022. Pelajari juga 7 langkah mendaftar SSCASN
BERITA TERKAIT
- Banyak NIP CPNS & PPPK 2024 Terbit, SK Malah Minim, BKN Siapkan Fitur Baru
- Muhajir Sebut Gaji-Tunjangan CPNS & PPPK 2024 Sudah Disiapkan di APBD 2025
- Imbauan MenPAN-RB & BKN Tak Ampuh, Honorer K2 Teknis Tetap Diputus Kontrak
- 5 Berita Terpopuler: CPNS & PPPK Semringah, Bagaimana Nasib Honorer Gagal Seleksi Paruh Waktu, Kapan Jadwal Ulang?
- 205 CPNS Terima SK, Bupati Kotim: Jangan Coba-Coba Minta Mutasi
- 137 CPNS & 449 PPPK Terima SK, Bupati Sahrujani Beri Pesan Begini