Pendam Keinginan Dua Hari
Rabu, 12 Mei 2010 – 03:21 WIB

Pendam Keinginan Dua Hari
Zubaidah, salah seorang suporter Malaysia, menyatakan memendam keinginan melihat tim Thomas-Uber Malaysia sejak dua hari lalu. "Saya datang dua hari lalu (9/5), tapi pertandingan tidak jadi. Jadi, sekarang (tadi malam, Red) harus menonton," jelasnya. Pada hari pertama, Lee Chong Wei dkk memang batal bertanding dengan Nigeria. Sebab, jawara Afrika itu belum mendarat di Malaysia. (*/c11/diq)
Baca Juga:
PERTANDINGAN sesi kedua putaran final Thomas-Uber 2010 di Stadium Putra, Bukit Jalil, Kuala Lumpur, Malaysia, tadi malam (11/5) paling dipadati penonton.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Malut United Vs Persib Bandung 1-0, Lihat Klasemen Liga 1
- Sudirman Cup 2025: Indonesia Hapus Kutukan, Rebut Tiket Semifinal
- Megawati Cs Gigit Jari, Pertamina Enduro Tembus Final Proliga 2025
- Hasil 8 Besar Sudirman Cup 2025: Korea Hantam Denmark 3-1
- Jadwal Liga Jerman: Bayern Munchen Berpeluang Mengunci Gelar Juara
- Sudirman Cup 2025: Putri KW Pecah Telur di Saat yang Tepat, Indonesia vs Thailand 1-1