Pengalaman Bimbim dan Kaka Slank Bertransaksi Digital
Selasa, 23 Agustus 2022 – 23:18 WIB

Bimbim Slank (kiri) bersama pemenang lomba Cover Jingle Top Up OVO dan Kaka Slank (kanan) di kawasan Blok M, Jakarta Selatan, Selasa (23/8). Foto: Firda Junita/JPNN.com
Dia mengaku membayar gaji asisten rumah tangganya (ART) melalui transaksi digital.
"Ya, karena dia langsung mengirimkan gaji ke orang tuanya secara digital juga. Jadi, saya belajar transaksi digital itu ya dari ART saya," ungkap Bimbim Slank. (mcr7/jpnn)
Bimbim Slank mengaku membayar gaji asisten rumah tangganya (ART) melalui transaksi digital.
Redaktur : M. Rasyid Ridha
Reporter : Firda Junita
BERITA TERKAIT
- Bank Mandiri Catat Transaksi Digital Makin Meningkat
- Kesedihan Anang Hermansyah, Belum Sempat Balas Kebaikan Bunda Iffet
- Anang Hermansyah Ungkap Jasa Bunda Iffet, Tidak akan Terlupakan
- Sebelum Meninggal Dunia, Bunda Iffet Ternyata Sudah Menyiapkan Ini
- Kenang Bunda Iffet, Anang Hermansyah: Aku Bisa Berdiri di Industri Itu Berkat Beliau
- Bimbim Slank Ceritakan Kronologis Kepergian Bunda Iffet