Pengamat Nilai Citra Polri Membaik Berkat Langkah Tegas Kapolri
Rabu, 30 November 2022 – 19:20 WIB

Kepercayaan publik terhadap institusi Polri disebut mengalami peningkatan mencapai 60,5 persen. Foto: dokumen JPNN.com/Ricardo
"Makin kecil anggota menyimpang, trust masyarakat kepada Polri makin baik," ujar Edi.
Eks anggota Kompolnas itu optimistis reputasi Polri terus meningkat bila institusi Polri terus meminimalkan angka pelanggaran anggotanya.
"Kami yakin trust terhadap Polri bisa mencapai 80 persen pada 2023," tutup Edi. (cr3/jpnn)
Kepercayaan publik terhadap institusi Polri disebut mengalami peningkatan mencapai 60,5 persen
Redaktur : Elvi Robiatul
Reporter : Fransiskus Adryanto Pratama
BERITA TERKAIT
- Momen Prabowo Singgung Kapolri-Panglima TNI: Wah, Alamat Enggak Diganti Nih!
- Sahroni Puji Keberhasilan Gugus Tugas Ketahanan Pangan Polri Tingkatkan Hasil Panen Jagung
- Dedi Mulyadi Ungkap Kriteria Pelajar yang Dikirim ke Barak TNI
- PPATK Apresiasi Kinerja Pemerintah dan Polri dalam Penindakan Judi Online
- Keberadaan Kasat Reskrim Iptu Tomi yang Hilang saat Memburu KKB pada 2024 Masih Misteri
- Penyelundupan Narkoba ke Rutan Polresta Samarinda, 3 Polisi Terancam PTDH