Pengamat Sebut Gus Muhaimin Peduli Masalah Pertanian

Pengamat Sebut Gus Muhaimin Peduli Masalah Pertanian
Pengamat pertanian dari Institut Pertanian Bogor (IPB) Prima Gandhi. Foto: source for JPNN

Menurutnya, pertanian harus menjadi arah ekonomi baru Indonesia karena penduduk yang mayoritas pendapatannya bertumpu pada sektor pertanian.

“Pertanian adalah solusi bagi ekonomi nasional kita. Desa kita adalah desa pertanian. Ini menjadi perhatian dalam memajukan Indonesia,” kata Gus Muhaimin.

Indonesia, kata Gus Muhaimin, harus keluar dari ketergantungan global khususnya di sektor pertanian dan pangan. Untuk itu, indonesia berdaulat pangan adalah jalan keluar menuju Indonesia maju.

“Petani maju, Indonesia pasti maju. Tidak boleh ketergantungan pangan ke global,” ujar Gus Muhaimin. (*/jpnn)

Prima berharap Gus Muhaimin sebagai pemimpin nasional membuat kebijakan yang berpihak kepada petani.


Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News