Pengaruh Elon Musk Tak Main-Main, Sekali Cuit Harga Koin Shiba Inu Meroket
Selasa, 12 Oktober 2021 – 18:49 WIB

Berkat cuitan Elon Musk lonjakan harga sempat membuat Shiba Inu menjadi mata uang kripto paling berharga ke-12 dalam waktu tersingkat. Foto: Antara
Sebelumnya, pada 15 September saat Elon Musk baru memiliki anjing Shiba Inu cuitannya 'Floki has arrived' juga mendorong kenaikan harga koin kripto itu hingga 1.000 persen. (mcr10/jpnn)
Berkat cuitan Elon Musk lonjakan harga sempat membuat Shiba Inu menjadi mata uang kripto paling berharga ke-12 dalam waktu tersingkat.
Redaktur & Reporter : Elvi Robia
BERITA TERKAIT
- 5 Tip Menghadapi Volatilitas Kripto, Upbit Imbau Dana Darurat Sebagai Prioritas
- Pintu Gelar Trading Competition 2025 Berhadiah Rp100 Juta, Yuk Ikutan!
- Elon Musk Harusnya Bertandang ke Auto Shanghai, Ada Rival Kuat Tesla Cybertruck
- Kantongi Lisensi MSB, MLPRU Siap Perluas Layanan Kripto di AS
- Ethereum & USDT Berkontribusi Signifikan pada Pertumbuhan Ekosistem Kripto di Indonesia
- 4 Cara Melakukan Analisis Fundamental Dalam Kripto