Penjelasan Paulo Sitanggang soal Polemik Hengkang dari PSMS ke Borneo FC

“Alasan aku untuk karier aku, aku tahu PSMS memang serius, aku juga percaya. Cuma gimana situasi sekarang serba enggak menentu. Bagaimana pun tetap karier, Borneo sudah komunikasi, aku sudah tanya orang tua mana yang terbaik, makanya aku pilih ke sini (Borneo),” ungkapnya.
Setelah apa yang terjadi, Paulo mengaku akan menyampaikan permintaan maaf.
“Aku pasti minta maaf, mohon pengertian, apalagi mereka (fans) masih dengar satu pihak. Aku enggak menyalahkan siapa pun, aku enggak membenarkan aku juga, yang jelas aku minta maaf,” ungkapnya.
Baca Juga: Anuar dan Hasanusi sudah Ditangkap Polisi, Lihat Tuh Orangnya
“Mungkin tahun ini aku belum bisa main untuk PSMS lagi, tetapi ke depannya mudah-mudahan. Aku juga berdoa PSMS bisa berprestasi, bisa dapat yang terbaik,” pungkasnya.(nin/pojoksumut)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Gelandang Paulo Sitanggang akhirnya buka suara soal polemik dan ancaman kubu PSMS Medan terkait kepindahannya ke klub Liga 1, Borneo FC.
Redaktur & Reporter : Budi
- Borneo FC vs Persib Tanpa Pemenang, Bojan Hodak Menyesali Ini
- Borneo FC Vs Persib Bandung 2-2, Lihat Klasemen Liga 1
- Pelatih Borneo FC Bongkar Semua Kekuatan Persib Bandung
- Dipastikan Absen, Marc Klok Tetap Dibawa saat Persib Jumpa Borneo FC, Kenapa?
- Menghilang 7 Bulan, Febri Hariyadi Kembali Berlatih, Main saat Borneo FC vs Persib?
- Persib Dihantui Krisis Pemain, Nick Kuipers Bicara Peluang saat Jumpa Borneo FC