Percepat Ekosistem Kendaraan Listrik, Bukopin Salurkan Kredit Hijau ke INVI

Pembiayaan hijau berpotensi meningkat sejalan dengan tumbuhnya perekonomian secara umum, maupun ekosistem ekonomi hijau secara khusus. Terlebih pemerintah sebagai regulator memberikan dukungan penuh bagi perbankan untuk menyalurkan kredit hijau tersebut.
Kehadiran INVI di Indonesia tidak hanya dari sisi distributor kendaraan listrik komersial, namun juga sebagai Seamless EV Experience.
INVI juga berpartisipasi dan mendukung insiatif pemerintah mempercepat ekosistem kendaraan listrik dan menghadirkan masa depan mobilitas kendaraan komersial lokal yang lebih ramah lingkungan.
"Semangat kami untuk menghadirkan masa depan mobilitas kendaraan komersial lokal yang lebih ramah lingkungan melalui solusiinovatif dengan memahami kebutuhan konsumen,” kata Direktur Utama PT Energi Makmur Buana, Andreas Justiabel.
Komitmen Bank KB Bukopin untuk meningkatkan alokasi pembiayaan berkelanjutan sejalan dengan nilai-nilai KB Financial Group dan KB Kookmin Bank sebagai pemegang saham pengendali KB Bukopin, yang merupakan leader pembiayaan berbasis Environment, Social, dan Governance (ESG) di Korea Selatan.(esy/jpnn)
KB Bukopin memberikan fasilitas kredit sejumlah senilai USD 20 juta, atau lebih dari Rp 309 miliar kepada PT Energi Makmur Buana (INVI)
Redaktur : Elvi Robiatul
Reporter : Mesyia Muhammad
- KBA Garmin Menghadirkan Teknologi Navigasi hingga Multimedia untuk Pengalaman Sempurna
- Jadi Pelopor AI, BINUS University Dorong Ekosistem Kerja Kreatif Berbasis Teknologi
- Kisah Rina Santi, Sukses Menginspirasi Perempuan lewat Komunitas Women in Energy
- Kiat Merawat Baterai Mobil Listrik Agar Kondisinya Tidak Cepat Menurun
- Dukung Ekosistem Kendaraan Listrik, Bridgestone Hadirkan Ban EV Ready
- Huawei Meluncurkan Pengisian Daya EV Terbaru, Bisa Charger Truk Listrik