Perempuan Masuk Kamar Hotel Minggu Siang, Gempar, Koper Milik Siapa?
Senin, 01 Maret 2021 – 06:52 WIB

Jajaran penyidik Polresta Kediri saat olah TKP kasus perempuan ditemukan tewas di hotel Kota Kediri, Jawa Timur, Minggu (28/2/2021) malam. Foto: ANTARA/HO-Ach
Selain membawa barang bukti, polisi juga memasang garis polisi di lokasi itu, untuk memudahkan penyelidikan.
Untuk jenazah korban juga langsung dibawa petugas medis yang berpakaian dengan alat pelindung diri (APD) lengkap.
Jenazahnya dibawa ke RS Bhayangkara Kediri untuk keperluan autopsi.
Sedangkan, dari pihak hotel enggan untuk dikonfirmasi terkait dengan temuan jenazah itu. Mereka beralasan pimpinan sedang tidak ada di tempat. (antara/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Seorang perempuan asal Jabar ditemukan tewas di kamar hotel di Kota Kediri, Jatim, kondisi mengenaskan.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- 2 Napi Lapas Bukittinggi Tewas Setelah Pesta Miras, Mafirion: Ini Persoalan Serius!
- 2 Pemuda Suku Anak Dalam Dikeroyok Sekuriti Perusahaan, 1 Tewas
- Napi Lapas Selong Tewas di Sungai, Ada Luka Sayatan
- Astaga, Ini Motif Anak Bunuh Ibu Kandung di OKU Timur
- Jatim Sumbang 25 Persen Laju Tanam Padi Nasional, Khofifah: Komitmen Wujudkan Kedaulatan Pangan
- KPK Akan Periksa La Nyalla Terkait Kasus Dana Hibah Jawa Timur Setelah Penggeledahan