Perenang PAL Langsung Mendominasi
Jumat, 07 November 2008 – 09:33 WIB

Perenang PAL Langsung Mendominasi
Jatim yang hanya bermateri tiga atlet wanita meraup tiga emas dan satu perunggu. Selain Fibriani, dua emas Jatim masing-masing dipersembahkan Afi Noviandari (nomor 100 meter gaya dada) dan Enny Susilawati (nomor 50 meter gaya bebas).
Tuan rumah DKI Jakarta yang menurunkan atlet terbanyak, yakni 27 atlet (17 pria dan 10 wanita), harus puas di posisi ketiga karena tak mampu merebut medali emas. Mereka hanya mampu meraup 4 perak dan satu perunggu. (ado/diq)
JAKARTA - Hari pertama Kejuaraan Renang Indonesia Open masih sepi kejutan. Para perenang PAL (Program Atlet Andalan) langsung mendominasi even yang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- PSSI Akan Ikut Bidding Jadi Tuan Rumah Putaran Keempat Piala Dunia 2026
- Membanggakan, Petarung BFC Dede Dina Rebut Sabuk One Pride Women Strawweight
- Semifinal Liga Champions Inter vs Barcelona: Lewandowski akan Mulai dari Bangku Cadangan
- 2 Kehilangan Persebaya Surabaya saat Imbang Kontra Persik Kediri
- Semifinal Liga Champions Inter vs Barcelona: Flick Tuntut Pemainnya Kurangi Kesalahan
- Bupati Sumedang Open 2025 untuk Regenerasi Atlet Berprestasi