Performa Penggawa Muda Borneo FC Bikin Bangga
Sabtu, 23 November 2019 – 03:21 WIB

Para pemain Borneo FC sedang berlatih. Foto: Liga Indonesia
Tantangan terdekat adalah saat melawan Persela Lamongan. Menurut Nabil, laga itu akan sulit bagi Borneo FC.
“Mereka pasti tampil maksimal agar menjauh dari zona degradasi. Ini bakal jadi tantangan yang besar bagi pemain muda yang dipercaya tampil," kata Nabil. (jos/jpnn)
Presiden Borneo FC Nabil Husein Said Amin mengapresiasi performa para penggawa mudanya.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Dikalahkan Persib, PSS Harus Mati-matian Demi Keluar Zona Degradasi
- Komentar Bojan Hodak Seusai Persib Bungkam PSS 3-0
- Persib vs PSS: Pertandingan Hidup dan Mati Super Elja di Liga 1
- Persib Vs PSS Sleman: Posisi Tim Tamu Sudah di Tepi Jurang
- Liga 1: Marc Klok Mau Persib Melakukan Ini saat Menjamu PSS
- Persib vs PSS: Situasi Bak Bumi dan Langit, Bojan Hodak Enggan Gegabah