Peringatan Hari Asyura, LKAB Bicara Soal Keimanan Hingga Perjuangan Palestina

Peristiwa tersebut dikenang umat muslim sebagai pengingat atas pengorbanan serta perjuangan dalam mengemban risalah dakwah Islam.
Peringatan Asyura sekaligus bertujuan mengingatkan umat muslim atas pentingnya pengorbanan dan perjuangan dalam menjalankan agama.
Tema kali ini dipilih untuk menjawab tantangan yang dihadapi umat beragama di seluruh dunia, termasuk Indonesia.
"Selain itu, tema ini juga relevan dengan perjuangan rakyat Palestina yang terus melawan kezaliman zionis. Islam mengajarkan penolakan terhadap penjajahan, intimidasi, dan pembantaian," tambahnya.
Peringatan Asyura kali ini juga diramaikan dengan berbagai acara seperti santunan anak yatim, pembacaan tahlil, dan ceramah hikmah Asyura oleh Ustaz Muhammad bin Alwi.
Kegiatan selanjutnya yakni pemeriksaan kesehatan gratis bagi peserta dan booth Barisan Aliansi Resistensi Al-Aqsha (Baraq) yang menampilkan berbagai pernak-pernik perjuangan rakyat Palestina.
(ded/jpnn)
Lembaga Komunikasi Ahlul Bait (LKAB) mengadakan peringatan Hari Asyura atau haul cucu Rasulullah SAW Imam Husain bin Ali bin Abi Thalib AS di Bekasi.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- BSMI Peringatkan Dunia Internasional, Jalur Gaza Masih Belum Aman
- Hidayat Nur Wahid Serukan Konsistensi Perjuangkan Palestina Merdeka di Milad ke-23 PKS
- Uni Eropa Mendesak Israel Segera Cabut Blokade & Buka Akses Bantuan ke Gaza
- Dukung Pernyataan Menlu Sugiono, Wakil Ketua MPR: ICJ Harus Hentikan Kejahatan Israel
- Irlandia Desak Israel segera Buka Blokade ke Gaza
- Rutin Bagikan Sarapan Gratis, Ivan Gunawan Ungkap Alasannya