Perkiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Umumnya Cerah Berawan, Tetapi Satu Wilayah Berstatus Siaga 2
Selasa, 14 Juli 2020 – 02:40 WIB

Ilustrasi - Warga beraktivitas Hari Bebas Kendaraan Bermotor di Jalan Raya Thamrin, Jakarta Pusat, Minggu (1-3-2020). Foto: ANTARA/Laily Rahmawaty/aa
Sementara itu, BPBD DKI Jakarta menyebutkan untuk ketinggian muka air di berbagai daerah di Jakarta sampai Selasa dini hari dalam status normal.
Hanya satu wilayah menurut BPBD yang berstatus Siaga 2, yakni di pos pantau Pasar Ikan dengan ketinggian 205 cm, untuk lokasi pemantauan lainnya berstatus normal atau Siaga 4.(Antara/jpnn)
Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memperkirakan kondisi cuaca Jakarta sepanjang Selasa kondisinya cerah berawan, tetapi satu wilayah berstatus siaga.
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- Telkom Siap Gelar Digiland 2025 Seusai dapat Dukungan dari Gubernur DKI Jakarta
- Terungkap Fakta Mengejutkan soal Gerai Miras di Kartika One Hotel
- Realisasi Investasi Jakarta Triwulan I-2025 Capai Rp 69,8 Triliun, Tertinggi di Indonesia
- Gegara Gerai Miras, Warga Kampung Sawah Ancam Geruduk Kartika One Hotel
- Cuaca Hari Ini, BMKG Prakiraan Ada Hujan di Wilayah Ini
- Sahrin Hamid: Gerakan Rakyat Jaktim Wajib Dukung Program Prorakyat Pramono-Doel