Permintaan KAI kepada Gubernur Anies
Rabu, 08 Juli 2020 – 06:00 WIB

PT KAI menerapkan protokol pencegahan penyebaran COVID-19 di masa pandemi. Foto: Ricardo/JPNN.com
“Jadi ini kami berpandai-pandai. Kami berkirim surat ke Gubernur kami tembuskan kepada menhub, BUMN, Pak Doni Monardo, mohon diberikan keleluasaan Jakarta-Bandung. Coba nanti kita lihat evaluasinya seperti apa,” ujarnya.
Selain KA Argo Parahyangan, KAI juga menambah pengoperasian KA jarak jauh dari dan menuju Jakarta mulai 10 Juli, di antaranya Bima (Gambir-Malang pp) dan Sembrani (Gambir-Surabaya Pasar Turi pp). (antara/jpnn)
KAI mulai menjalankan KA jarak jauh dari dan menuju Jakarta pada 10 Juli mendatang.
Redaktur & Reporter : Fajar W Hermawan
BERITA TERKAIT
- Coway Dukung Program KAI, Sediakan Refill Air Minum Station
- Rumah Stasiun
- KAI Logistik Terus Memperluas Layanan Pengangkutan ke Berbagai Wilayah Strategis
- Memperingati Hari Bumi, KAI Dorong Tren ESG di Sektor Transportasi
- KAI Logistik Optimalisasi Layanan Pra-Purna Angkutan BBM/BBK
- Fahad Haydra Perankan Sosok Anies Baswedan, Turunkan Berat Badan 5 Kg