Perputaran Uang Sehari Rp 10 Miliar

Terkait perputaran uang selama puasa dan jelang Lebaran menurutnya biasa saja karena uang yang keluar sama saja dengan uang yang masuk. Sebab, pelaku bisnis tetap di Tarakan sehingga untuk sarana transportasi lewat darat tidak ada. Maka uang yang sudah digunakan oleh masyarakat akan kembali lagi ditabung oleh para pelaku usaha.
“Transaksi antar rekening memang sangat tinggi juga penarikan cukup besar karena kebutuhan masyarakat saat ini tinggi. Mereka menarik lumayan banyak namun uang itu kembali lagi sehingga pemasukan dan penarikan tetap balance,” ujarnya.
“Perputaran uang sama kebutuhan masyarakat yang keluar memang banyak tetapi ditampung oleh pedagang kemudian disetorkan lagi, sehingga uang itu tetap bergulir. Nominal perputaran uang per hari itu antara Rp 2 sampai Rp 3 miliar,” tambahnya. (aan/ddq)
TARAKAN – Tingginya kebutuhan masyarakat menjelang hari raya Idulfitri sangat berpengaruh terhadap perputaran uang dan tingkat transaksi perbankan.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- World Safety Day 2025: IWIP Perkuat Budaya K3 di Lingkungan Kerja
- Manfaatkan Fasilitas SKA, Beragam Produk Asal Majalengka Tembus Pasar Mancanegara
- Lippo Karawang Siapkan Hunian dan Komersial Terbaru, Cek di Sini Harganya
- Peluncuran COCOBOOST di Ajang Mizone Active Zone Seru
- Investasi di Bidang SDM Bikin Bank Mandiri Raih Predikat Champion of the Year dan 12 Penghargaan Bergengsi
- Bea Cukai Gagalkan Distribusi Rokok Ilegal Senilai Hampir Rp 2 Miliar, Ini Kronologinya