Persebaya Tetap Latihan Sepanjang Ramadan
Selasa, 09 Juli 2013 – 05:50 WIB

Persebaya Tetap Latihan Sepanjang Ramadan
Meski begitu, Ibnu mengatakan bahwa program latihan yang akan mereka berikan sepanjang Ramadan nanti tentunya berbeda dengan hari-hari biasa. Salah satunya program latihan diberikan kepada penggawa Green Force -julukan Persebaya- itu, lebih banyak dilakukan pada malam hari.
Baca Juga:
"Latihan sore sebenarnya juga bisa, toh pada puasa sebelumnya kami juga sering menggelar latihan saat sore. Tapi, kemungkinan kali ini sebagian besar latihan akan kami berikan di malam sehabis sholat tarawih. Latihannya pun bisa lebih variatif, selain latihan di lapangan juga akan kami kombinasikan dengan latihan futsal," lanjutnya.
Keputusan Ibnu untuk tetap memberikan program latihan sepanjang Ramadan itu sejatinya sudah tepat. Ini tidak lain karena meski jadwal putaran pertama IPL telah selesai, Persebaya masih memiliki satu jadwal pertandingan yang belum terlaksana. Yakni bertandang ke markas Persiba Bantul. Rencananya, jadwal tersebut akan diselenggarakan setelah lebaran nanti. (dik)
SURABAYA - Stamina dan performa penggawa Persebaya Surabaya selalu mendapat perhatian lebih dari sang pelatih, Ibnu Grahan. Buktinya, meski jadwal
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bank Mandiri, PSSI, dan FIFA Resmikan Lapangan Mini Soccer Ramah Anak di Jakarta
- Antisipasi Euforia Bobotoh, Polisi Perketat Pengamanan Laga Persib vs Barito Putera
- Bos Besar Ducati Khawatir Menjelang MotoGP Prancis
- Indonesia Open 2025 Hadir dengan Nuansa Baru, Apa Itu?
- Jalan Terjal Persib Menuju Kampiun Liga 1, Marc Klok Bangga
- PSG vs Arsenal: The Gunners Rusak Momen Ultah Luis Enrque?