Pertamina Hadirkan Enduro Racing Kemasan Ekonomis, Harganya Sebegini
Kamis, 24 September 2020 – 13:34 WIB

Pertamina Enduro 4T Racing SAE 10W-40. Foto: dok Pertamina ?
Menurut Ageng, pelumas ini didesain agar mampu menjaga kebersihan mesin serta mencegah terbentuknya deposit pada piston, mencegah korosi dan keausan berlebih.
Enduro 4T Racing SAE 10W-40 kemasan baru 0.8 liter dijual dengan harga Rp. 42.500, dan tersedia di seluruh outlet Olimart dan Enduro Express. (ddy/jpnn)
Pertamina menghadirkan produk pelumas sepeda motor Enduro 4T Racing dalam kemasan lebih ekonomis.
Redaktur : Dedi Sofian
Reporter : Dedi Sofian, Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Restu Widiyantoro Diharapkan Memperkuat PT Timah dengan Profesionalisme
- Ini Cara Pertamina Mendorong Pekerja Menjadi Role Model Dekarbonisasi
- Pertamina Rayakan Puncak Hari Buruh Internasional 2025, Menaker Yassierli Beri Apresiasi
- Pertamina Patra Niaga Pastikan Stok Avtur Penerbangan Haji 2025 Aman
- Program DEB Pertamina Dorong Produksi Pangan Desa
- Ini Kontribusi Pertamina untuk Sektor Pendidikan Menuju Indonesia Emas 2045