Perwira Menengah Polri Tewas Ditembak
Senin, 21 Maret 2022 – 13:40 WIB

Direktur Kriminal Umum (Dirkrimum) Polda Gorontalo Kombes Pol Nur Santiko memberikan keterangan pers kepada wartawan. ANTARA/HO-Polda Gorontalo
Dia menjelaskan bahwa pelaku penembakan itu menggunakan senjata api rakitan.
"Penembakan terjadi satu kali di bagian pelipis kiri tembus ke kanan," ucapnya.
Saat ini, korban berada di ruang jenazah untuk dilakukan pemulasaran.
"Tersangka sedang diamankan dan ini juga akan kami dalami mengenai adanya hal-hal lain terkait dengan peristiwa ini nantinya akan kami sampaikan," ucapnya.
Sebelumnya, tersangka ditangkap oleh polisi saat berada di rumah orang tuanya di Kota Gorontalo. (antara/jpnn)
Perwira menengah Polri yang menjabat Direktur Tahanan dan Barang Bukti Polda Gorontalo AKBP Beni Mutahir tewas diduga ditembak.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Pakai Jaket Ojol, OTK Tembak Mati Pengunjung Tempat Hiburan Malam
- RUU Polri Belum Masuk Prolegnas, RUU KUHAP Justru di Depan Mata
- Tambah Kekuasaan Bukan Memperbaiki Pengawasan, RUU Polri Dinilai Menyimpang
- Bergulat dengan Begal, Iptu Noval Kena Tembak, Pelaku Kabur
- Berapa Uang Setoran Judi Sabung Ayam di Lampung? Ada Bukti Transfernya
- Rebutan Lahan di Kemang Ada yang Bawa Senjata Api, 9 Orang Jadi Tersangka