Petugas Pajak yang Dibunuh Usai Liburan ke Bali, Istri Hamil

Petugas Pajak yang Dibunuh Usai Liburan ke Bali, Istri Hamil
Pelaku pembunuhan sudah ditahan. Foto ilustrasi dok.JPNN

Jenazah korban sendiri direncanakan akan diberangkatkan dengan menggunakan pesawat dari Nias ke Medan, Rabu (13/4). 

"Jenazah korban dijemput langsung oleh Kepala KPP Pratama Sibolga dan diantar langsung ke rumah duka di Medan," ucapnya.  (al/rb/int/sam/jpnn)


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News