Piala Dunia U-17, Momentum Bagi Pemain Muda Dilirik Klub-klub Besar Dunia

Piala Dunia U-17, Momentum Bagi Pemain Muda Dilirik Klub-klub Besar Dunia
Timnas U-17 Indonesia melakukan uji coba melawan Eintracht Frankfurt U-19 di Stadion Natural Grass Field, Minggu (8/10). Foto: ANTARA/HO-PSSI

Alasannya, kompetisi ini menjadi kesempatan bagi pemain muda unjuk gigi sehingga mendapatkan perhatian internasional. Melalui turnamen ini, dia berharap semakin banyak muncul pemain-pemain bintang di masa depan.

“Turnamen ini layak mendapatkan sambutan khusus karena memainkan peran perkembangan yang krusial dengan memberikan kesempatan pertama bagi generasi pesepak bola selanjutnya untuk merasakan panggung global,” ucap Gianni.(dkk/jpnn)

Piala Dunia U-17 2023 dalam waktu dekat ini akan diselenggarakan di Indonesia mulai dari 10 November hingga 2 Desember.


Redaktur : Budianto Hutahaean
Reporter : Muhammad Amjad

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News