PJI-PBHI Kecam Tim SBY-Boediono
Soal Kekerasan Terhadap Jurnalis
Jumat, 26 Juni 2009 – 22:29 WIB
"PBHI mengecam tindakan tersebut. Sebab, itu juga kontraproduktif dengan visi SBY sebagai presiden maupun cawapres. Bahkan, baru sehari berlalu setelah SBY mengeluarkan pernyataan soal kriminalisasi pers. Kejadian itu bisa menjadi bukti bahwa pernyataan SBY itu hanya pemanis bibir belaka," ujarnya. Tim SBY-Boediono, Anas Urbaningrum yang dikonfirmasi terkait kejadian tersebut tidak berhasil. Telepon maupun pesan singkat yang dikirim JPNN tidak dijawab dan tidak dibalas. Demikian halnya Rizal Mallarangeng. Teleponnya tidak diangkat dan pesan singkat meminta konfirmasi tak dibalas. (ysd/JPNN)
Baca Juga:
JAKARTA -- Tindak kekerasan terhadap jurnalis kembali terjadi. Kali ini pelakunya adalah tim sukses SBY-Boediono terhadap jurnalis Harian Sinar Harapan.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Persepi Lindungi Skandal Data LSI, Dewan Etik Tidak Jujur
- Prabowo Dukung Luthfi-Yasin, Chico PDIP: Semoga Tak Berbentuk Penyalahgunaan Kekuasaan
- DPP NasDem Tunjuk Sosok Milenial Ini Jabat Ketua DPRD Papua Pegunungan
- Debat Kedua Pilgub Jateng, Andika Soroti Kerusakan Lingkungan
- Dukungan Warga Jatim Makin Kuat ke Khofifah-Emil Berkat Kinerja yang Gemilang
- Dukungan Kiai dan Ulama Bojonegoro Mengalir Deras ke Pasangan Wahono-Nurul