PM Imran Khan Optimistis Perjanjian Damai India Pakistan Bila Modi Menang Pemilu

PM Imran Khan Optimistis Perjanjian Damai India Pakistan Bila Modi Menang Pemilu
PM Imran Khan Optimistis Perjanjian Damai India Pakistan Bila Modi Menang Pemilu

"Kami sudah memutuskan demi masa depan negeri ini - bukan karena tekanan dari luar — kami tidak akan mengijinkan milisi berfungsi lagi karena masyarakat Pakistan menderita karenanya.' kata Khan.

"Inilah untuk pertama kalinya dalam sejarah, pemerintah melakukannya."

"Dan ini bukan karena ada tekanan dari India, karena sudah ada konsensus di Pakistan."

Khan mengatakan militer Pakistan sekarang sepakat dengan pemerintah untuk menghancurkan kelompok militan.

Pejabat militer senior mengatakan hampir tidak ada peluang bagi pertumbuhan ekonomi di Pakistan tanpa terlebih dahulu menggusur kelompok ekstrim.

Pakistan hampir saja masuk ke dalam daftar hitam negara yang terlibat dalam membiayai terorisme.

Bila masuk dalam daftar, maka Pakistan tidak akan mendapat akses dalam perdagangan dunia dan investasi, hal yang sangat dibutuhkan, karena negara perdagangan negara tersebut semakin memburuk.

Lihat berita selengkapnya dalam bahasa Inggris di sini

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News