Polisi Gagalkan Penyelundupan 25 Calon PMI Ilegal dari Dumai dan Bengkalis ke Malaysia
Sabtu, 18 Maret 2023 – 21:29 WIB

Para pekerja migran ilegal yang diamankan di Mapolrea Dumai saat ekspos kasus, Jumat (17/3/23). Foto: ANTARA/Aswaddy Hamid/23
“Kami juga meminta kepada masyarakat Kota Dumai jika mengetahui adanya penempatan calon PMI secara ilegal atau mengetahui adanya sekelompok orang yang berkumpul sementara dan mencurigakan agar segera melaporkan kepada aparat setempat,” imbaunya.(antara/jpnn)
Polda Riau menggagalkan penyelundupan 25 calon pekerja migran ilegal dari Dumai dan Bengkalis ke Malaysia pada Kamis (16/3).
Redaktur & Reporter : Budianto Hutahaean
BERITA TERKAIT
- Sindikat Pemalsuan KTP Terungkap, Orang Dalam Disdukcapil Terlibat
- 45 PMI Dipulangkan dari Malaysia Melalui Pelabuhan Dumai, Ada yang Sakit Kulit
- Kemunculan Harimau Sumatra di Dumai Bikin Heboh
- Suami Bunuh Istri di Bengkalis Seusai Cekcok Gadai Hp
- Propam Periksa 6 Polisi Terkait Kematian Bripka S di Depan THM Dumai
- Serukan Jaga Lingkungan, Kapolda Riau Inisiasi Penanaman 10.000 Pohon