Polisi Tangkap 5 Pelajar yang Pengin Ikut Demo 11 April 2022
Senin, 11 April 2022 – 12:14 WIB

Arus lalu lintas di depan Gedung DPR/MPR menjelang demo mahasiswa. Foto: Dea Hardianingsih/JPNN
"Kalau di Jaktim, jika sifatnya penyekatan tidak ada, tetapi kami sifatnya penjagaan selektif filterisasi. Ketika kami curigai anak-anak sekolah, kami lakukan pemeriksaan," kata Edy. (antara/jpnn)
Polisi menangkap lima pelajar yang akan mengikuti aksi demo 11 April 2022 di DPR. Para pelajar itu kini diperiksa di Polres Metro Jakarta Timur.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Gus Din Apresiasi Jokowi Laporkan ke Polisi Kepada Penuduh Dirinya Berijazah Palsu
- Polisi Didesak Proses Laporan Jokowi soal Kasus Ijazah Palsu
- Denpom TNI Kantongi Bukti Transfer Uang Setoran Judi Sabung Ayam di Lampung
- RDP DPR, Cik Ujang Dorong Penguatan Otda Percepatan Pembangunan Tol Sumsel-Bengkulu
- Dedi Mulyadi Kirim Pelajar ke Barak TNI, Gubernur Jateng Sampaikan Kalimat Menohok
- Soal Pembayaran Tunggakan Triliunan TNI AL, Menhan Singgung Kebijakan Tersentralisasi