Polres Siak Gelar Rakor Lintas Sektoral Siaga Karhutla, AKBP Asep: Together We Are Strong!
Jumat, 26 Juli 2024 – 17:08 WIB

Saat AKBP Asep memimpin rakor siaga karhutla bersama TNI, Forkompinda Siak, dan instansi terkait lainnya. Foto:Polres Siak.
Wakil Bupati Siak, Huzni Merza, mengapresiasi inisiatif Polres Siak dan mengajak seluruh pihak untuk meningkatkan kewaspadaan serta melaporkan jika melihat potensi terjadinya karhutla.
“Saya mengajak kepada seluruh pihak untuk menjalin kerjasama dan sinergitas dalam penanggulangan Karhutla. Karhutla bukan hanya tanggung jawab pemerintah, tetapi juga tanggung jawab kita semua,” ujarnya. (mcr36/jpnn)
Polres Siak menggelar rapat koordinasi lintas sektoral untuk membahas kesiapsiagaan menghadapi kebakaran hutan dan lahan (karhutla).
Redaktur : M. Adil Syarif
Reporter : Rizki Ganda Marito
BERITA TERKAIT
- Polres Siak Lakukan PAM Humanis, Aksi Buruh di Minas Berjalan Kondusif
- Dihadiri Menteri & Kapolri, Jambore Karhutla 2025 Resmi Dibuka
- 7 Gugatan Hasil PSU Pilkada Sudah Masuk ke MK, Ini Daftarnya
- Kecelakaan Maut Hari Ini, Mahasiswi asal Siak Tewas, Mahasiswa Luka Berat
- Tinjau Pospam Siak, Irjen Herry: Pelayanan Kepada Masyarakat Harus Magnum Opus
- Irjen Herry Minta Kendaraan Masuk Riau via Pelabuhan Buton Diperiksa Ketat, Ada Apa?