Polsekta Suta Dilempari Molotov
Rabu, 04 November 2009 – 10:31 WIB
Polsekta Suta Dilempari Molotov
Sementara itu, seorang keamanan pelabuhan bernama Supriyanto mengatakan, konsentrasi polisi saat kejadian sedang melakukan pengamanan terhadap kapal yang akan masuk. Supriyanto juga tidak mengetahui jika ada persoalan yang pernah terjadi di depan Polsekta.
"Kami juga kaget setelah ada penyerangan itu. Setahu kami tidak pernah ada persoalan baik antarpolisi maupun antarwarga di wilayah ini," ujar Supriyanto. (rah/fuz/JPNN)
MAKASSAR- Kantor Kepolisian Sektor Kota Pelabuhan Soekarno-Hatta (Suta) dilempari bom molotov oleh orang tak dikenal. Peristiwa yang berlangsung
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 2 Tempat Usaha Hiburan Tanpa Izin di Sudirman Disegel, Lihat
- 2 Kapten Infranteri Tangkap Bandar Narkoba di Bima, Kolaborasi dengan Warga
- Ahmad Luthfi Minta Fatayat NU Terlibat dalam Program Kecamatan Berdaya
- Kecelakaan Beruntun Tol Semarang, Truk Tronton Terguling, Sopir Pick-up Luka-luka
- ZCorner Dorong UMKM Halal dan Pemberdayaan Mustahik
- Bandar Narkoba Diringkus Polda Kalteng Dijerat Pasal Pencucian Uang, Terancam Lama di Penjara