Presiden Jokowi akan Pimpin Langsung Rakornas Karhutla 2018
Senin, 05 Februari 2018 – 19:42 WIB

Presiden Joko Widodo. Foto: Dok. JPNN.com
Kegiatan yang dilakukan untuk mendukung upaya di atas adalah dengan melakukan patroli terpadu pencegahan kebakaran hutan dan lahan, kampanye, patroli dan pemadaman via udara, groundcheck hotspot, dan pembentukan brigdalkarhutla.
Sedangkan melalui pendekatan non-tapak, pemerintah akan memastikan pemberian insentif ekonomi, penegakan hukum, serta penguatan masyarakat dalam early fire response dapat berjalan efektif.
Untuk mendukung upaya tersebut, pemerintah akan tegas dalam proses penegakan hukum yang akan dilakukan oleh Direktorat Jenderal Gakkum KLHK dan Kepolisian, menentukan skema pendanaan, pelatihan dan pembentukan MPA, serta melakukan monitoring hotspot secara terus menerus. (adv/jpnn)
Gubernur, bupati/wali kota, Pangdam, Kapolda, Kepala Dinas Kehutanan provinsi di wilayah rawan karhutla akan diundang pada rakornas ini.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pembukaan Lahan Sawit Berujung Karhutla, Polisi Langsung Tangkap Pelaku
- Tren Karhutla Menurun, Menhut Raja Juli: Bangga, Tetapi..
- Ultimatum Menko Polkam: Jangan Sampai Karhutla Terjadi di Riau
- Menhut: Tren Karhutla Pada 2025 Menurun, 3 Hal Ini Menjadi Faktornya
- Pesan Jaga Alam Tersampaikan Dari Kepedulian Kecil Saat Jambore Karhutla di Riau
- Perkenalkan Konsep Green Policing di UIR, Kapolda Riau Ajak Mahasiswa Mencintai Lingkungan