Program RPJMN Tak Efektif, Kembalikan ke Program Pelita dan Repelita

Program RPJMN Tak Efektif, Kembalikan ke Program Pelita dan Repelita
Direktur Political and Public Policy Studies Jerry Massie. Foto: Antara

Hebatnya, kata Jerry, untuk urusan economic growth atau pertumbuhan ekonomi di era Soeharto dipegang langsung Bappenas. Sedangkan saat ini tidak jelas siapa yang bertanggung-jawab apakah Menteri Keuangan, BPS, Menko Ekonomi atau siapa.

“Zaman orde baru dipegang oleh Bappenas. Jadi naik dan turunnya ekonomi merekalah yang bertanggung jawab. Jika kembali ke motode dan rumus Repelita dan Pelita maka konsep pembangunan akan terarah. Justru saat ini kekuatan Kementerian PUPR lebih besar dari Kementerian Bappenas. Bagi saya, program RPJM tetapi tak terlalu efektif, jadi wewenang penuh harus diserahkan kembali Bapennas,” ujar Jerry.(fri/jpnn)

Direktur Political and Public Policy Studies Jerry Massie menilai program Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) masih kurang efektif.


Redaktur & Reporter : Friederich

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News