PSG Ingin Cepat Pastikan Gelar
Minggu, 05 Mei 2013 – 06:16 WIB

PSG Ingin Cepat Pastikan Gelar
PARIS - Sejak 1994, Paris Saint-Germain (PSG) sudah tak pernah menikmati indahnya gelar juara Ligue 1. Kesempatan untuk meraih trofi ketiga sepanjang sejarah tim, terbuka sangat lebar pekan ini. Di atas kertas, menundukkan Valenciennes tidak akan sulit. Pada pertemuan pertama di kandang lawan, PSG bisa menang telak 0-4. Zlatan Ibrahimovic mencatat hat-trick dalam pertandingan tersebut. Sedangkan satu gol sisa disumbangkan Ezequiel Lavezzi.
Saat Ligue 1 tinggal menyisakan empat pertandingan, PSG sudah unggul 10 poin atas peringkat kedua Marseille. PSG semakin dekat menuju gelar juara jika bisa mengalahkan klub papan tengah Valenciennes di kandang sendiri Parc des Princes, Paris dini hari nanti (5/5).
Baca Juga:
Jika Marseille gagal mengalahkan Bastia di Stade Velodrome beberapa jam sebelumnya, PSG akan memastikan menjadi kampium pertama sejak 19 tahun silam. Asal, PSG bisa merengkuh kemenangan.
Baca Juga:
PARIS - Sejak 1994, Paris Saint-Germain (PSG) sudah tak pernah menikmati indahnya gelar juara Ligue 1. Kesempatan untuk meraih trofi ketiga sepanjang
BERITA TERKAIT
- Aksi Impresif Hantarkan Andy Prayoga Raih Juara Men Elite di Ternadi Bike Park
- SDN Kalisari 01 Akhirnya Sukses Raih Gelar Juara MilkLife Soccer Challenge Jakarta
- Pukul Madura United, Semen Padang Keluar dari Zona Degradasi
- Alwi, Ubed, & Putri KW Finis Sebagai Semifinalis Sudirman Cup 2025, PBSI Angkat Topi
- Jakarta LavAni Kehilangan 2 Pemain, Bhayangkara Presisi Punya Peluang Curi Kemenangan
- EIGER Dukung Penuh IFSC World Cup di Bali, Bukti Komitmen Kembangkan Panjat Tebing di RI