Pulang dari Pasar Lubuk Buaya, Pria Itu Terpapar Corona

Pulang dari Pasar Lubuk Buaya, Pria Itu Terpapar Corona
Juru Bicara COVID-19 Sumbar, Jasman. Foto: ANTARA/Ist

Sementara itu pendatang yang masuk Sumbar dari 31 Maret hingga 21 April 2020 melalui sepuluh pintu masuk telah mencapai jumlah 110.195 orang, rata-rata 4.791 orang per hari.

Mereka semua diminta untuk isolasi mandiri di rumah masing-masing selama 14 hari, atau bisa memanfaatkan fasilitas karantina yang disediakan pemerintah.

Pemprov Sumbar juga menerapkan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) mulai Rabu ini hingga 5 Mei 2020. (antara/jpnn)

Selain pria asal Padang Pariaman itu, dua orang perempuan di Pesisir Selatan juga dinyatakan terinfeksi virus corona.


Redaktur & Reporter : Adek

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News