Pulang Saur Dibegal Perampok, Kepala Dibacok
Selasa, 22 Juli 2014 – 06:28 WIB

Pulang Saur Dibegal Perampok, Kepala Dibacok
Ersada menyatakan, dari keterangan korban dan beberapa saksi diperkirakan pelaku rata-rata berusia remaja antara 14 sampai 19 tahun. Kuat dugaan komplotan tersebut merupakan anggota geng motor yang pernah ditangkap oleh Buser Polresta Depok pada dua minggu lalu di Jalan Akses Universitas Indonesia.
”Pelaku berhasil membawa motor korban. Kami masih dalami kasus ini untuk mengidentifikasi pelaku. Sudah ada tim khusus yang kami kerahkan mengejar pelaku, sebab kami yakin mereka akan beraksi lagi. Jadi kami harapkan masyarkat ikut melaksanakan siskambling dikasawan yang rawan begal,” pungkasnya. (cok)
DEPOK – Indra Saputra, 35, dan Jumianto, 34, warga Jalan Meranti III, RT05/06, Kelurahan Leuwinanggung, Kecamatan Tapos, Depok, menjadi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dua Pria yang Lagi Check In di Wisma Inhil Disatroni Perampok, HP dan Uang Tunai Raib
- Bongkar Judi Online, Polda Metro Jaya Amankan Owner Judol
- Maling Motor Selamat dari Amukan Warga Setelah Masuk ke Kali Mookevart
- Takut Diamuk Massa, Maling Motor di Kalideres Ceburkan Diri ke Kali
- Dituduh Menculik Anak, Nenek Asyiah Dianiaya Warga, Ada Provokatornya
- Polda Sumsel Ringkus Lima Tersangka Illegal Logging di Muba