Punggawa Madrid Jagokan Barca

Punggawa Madrid Jagokan Barca
Punggawa Madrid Jagokan Barca
"Saya percaya kami bakal lebih baik dibandingkan musim lalu. Hanya, berbicara trofi Liga Champions bukan perkara mudah karena banyak tim kuat Eropa lainnya yang harus kami perhitungkan," papar pemain yang baru saja memperpanjang kontraknya di Santiago Bernabeu hingga 2017 itu.

Tidak hanya Barca, Ramos ternyata memperhitungkan raksasa Italia Inter Milan. Nerazzurri- sebutan Inter- adalah jawara Liga Champions dua musim lalu. Hanya, menilik sepak terjang Nerazzurri selama pramusim ini, tim besutan allenatore baru Gian Piero Gasperini itu masih belum tampil meyakinkan.

Selain baru saja kalah telak 0-3 dari Manchester City di turnamen pramusim di Dublin, pemain Inter kesulitan mengimplementasikan skema baru 3-4-3 yang diusung Gasperini. Skema 3-4-3 tidak mengakomodasi skuad yang dimiliki Inter saat ini. Sebut saja Andrea Ranocchia yang kerepotan memainkan peran sebagai salah satu dari trio defender. Sementara itu, Wesley Sneijder terus dipaksa bermain sebagai gelandang tengah. (dns/ca)

PERSETERUAN antara Real Madrid dan Barcelona musim lalu begitu sengit. Dari tiga ajang yang diikuti, Real hanya unggul di Copa del Rey. Sedangkan


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News