Rachman Batal Duel
Rabu, 08 Oktober 2008 – 11:47 WIB

Rachman Batal Duel
Kabarnya, program Best Boxing di Trans 7 dihentikan karena rating-nya kalah dengan program lain.
Sementara itu, Public Relation Trans7 Linda yang dikonfirmasi membenarkan. "Keputusan manajemen memang untuk sementara meniadakan program Best Boxing, dimulai Idul Fitri 2008. Untuk selanjutnya, masih dipikirkan kemungkinan akan tetap menggelar pertandingan tinju, tetapi bertaraf internasional," tegas Linda. (ado/diq)
JAKARTA - Keinginan menyaksikan lagi Muhammad Rachman naik ring harus disimpan dulu. Mantan juara dunia kelas terbang mini (47,6 kg) versi IBF tersebut
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- PSSI Akan Ikut Bidding Jadi Tuan Rumah Putaran Keempat Piala Dunia 2026
- Membanggakan, Petarung BFC Dede Dina Rebut Sabuk One Pride Women Strawweight
- Semifinal Liga Champions Inter vs Barcelona: Lewandowski akan Mulai dari Bangku Cadangan
- 2 Kehilangan Persebaya Surabaya saat Imbang Kontra Persik Kediri
- Semifinal Liga Champions Inter vs Barcelona: Flick Tuntut Pemainnya Kurangi Kesalahan
- Bupati Sumedang Open 2025 untuk Regenerasi Atlet Berprestasi