Rakerda PDIP Jambi, Hasto Sampaikan Pesan Bu Mega: Kemenangan Diperoleh dengan Kerja di Akar Rumput
Sabtu, 29 Juli 2023 – 15:07 WIB

Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto bersama Ketua DPP PDIP Nusyirwan Soedjono dan Ketua DPD PDIP Jambi Edi Purwanto saat hadir di Rakerda III DPD PDIP Provinsi Jambi, Sabtu (29/7). Foto: DPP PDIP.
Kepada pengurus Bamusi yang baru dilantik, Edi Purwanto menyampaikan pesan agar langsung bekerja khususnya dalam rangka menyampaikan ke rakyat bagaimana agar aturan dipahami secara tekstual dan kontekstual.
“Sehingga diksi memecah belah persatuan dan kesatuan bangsa, bisa dihilangkan. Mari bersama rakyat kita optimistis Jambi jadi tuan rumah besar kaum nasionalis,” kata Edi yang juga ketua DPRD Provinsi Jambi itu. (boy/jpnn)
Hasto menyampaikan pesan Bu Mega kepada kader PDIP di Jambi bahwa kemenangan diperoleh dengan kerja di akar rumput.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Tim Hukum Hasto Bawa Bukti Dugaan Pelanggaran Penyidik KPK ke Dewas
- Rempang Eco City Tak Masuk Daftar PSN Era Prabowo, Rieke Girang
- Politikus PDIP Apresiasi Ide Dedi Mulyadi Kirim Siswa Bermasalah ke Barak
- 5 Berita Terpopuler: Kapan Pengisian DRH NIP PPPK? Simak Penjelasan Kepala BKN, Alhamdulillah Perjuangan Tak Sia-sia
- Rayakan 70th KAA, Usman Hamid And The Blackstones Bawakan Album Baru Kritik Sosial
- Megawati Usulkan KAA Jilid II Bahas Kondisi Global dan Kemerdekaan Palestina