Ratusan Polisi Amankan SPBU
Selasa, 18 Juni 2013 – 08:09 WIB

Ratusan Polisi Amankan SPBU
BANDUNG- Jajaran Polrestabes Bandung menurunkan 376 personel gabungan dari anggota Polrestabes Bandung, dibantu personel TNI guna mengamankan 89 SPBU dan satu buah Depo Pertamina. Hal tersebut sebagai upaya mengantisipasi menjelang kenaikan harga bahan bakar minyak. Ditambahkannya bahwa pengamanan sendiri akan dilakukan dalam 24 jam penuh selama satu bulan karena dinilairentan akan adanya gesekan."Namun sifatnya sendiri situasional, bila dalam seminggu situasi dinilai sudah aman anggota bisa kita tarik, namun bila situasi tidak memungkinkan anggota masih di tempatkan disana," tuturnya.
Kabag Ops Polrestabes Bandung, AKBP Diki Budiman mengatakan nantinya tiap SPBU akan dijaga oleh 2 orang anggota polri dan 1 personel TNI dengan sistem pengamanan terbuka serta 1 SST (Satuan Setingkat Pleton) atau 20 personel guna mengamankan Depo yang berada didaerah Ujung Berung.
Baca Juga:
"Hal tersebut dilakukan untuk mengantisipasi antrian panjang bila terjadi kenaikan BBM, selain itu antisipasi bila terjadi gesekan antar masyarakat," jelas Diki kepada wartawan saat ditemui di Gedung Sate Bandung, Senin (17/6).
Baca Juga:
BANDUNG- Jajaran Polrestabes Bandung menurunkan 376 personel gabungan dari anggota Polrestabes Bandung, dibantu personel TNI guna mengamankan
BERITA TERKAIT
- Pemilik Warung Ditemukan Tewas Bersimbah Darah, Diduga Korban Pembunuhan
- Gen Z di Jateng Disebut Jadi Agen Perubahan Transisi Energi
- Polisi Ungkap Praktik Prostitusi Online di Lhokseumawe, Tangkap 3 Tersangka
- Polres Tanjung Priok Raih Predikat Pengelolaan Anggaran Terbaik Kedua dari 139 Satker
- Kapal Feri Tenggelam di Peraian Penajam, BPBD Bergerak Mengevakuasi Penumpang
- Baliho di Jalan Protokol Pekanbaru Ditertibkan, Menteri Kehutanan Apresiasi Ketegasan Wali Kota