Ratusan Rumah di Kuansing Terendam Banjir, AKBP Pangucap Bantu Warga yang Kesusahan

Ratusan Rumah di Kuansing Terendam Banjir, AKBP Pangucap Bantu Warga yang Kesusahan
Kapolres Kuansing AKBP Pangucap bersama anak buahnya mendatangi setiap rumah warga terdampak banjir memberi bantuan dan sampaikan pesan pemilu damai. Foto: Polres Kuansing.

“Saat ini Kami terus melakukan monitoring dan melaporkan setiap perkembangan yang terjadi berkaitan dengan daerah-daerah rawan banjir dan Kami tetap melaksanakan pengecekan serta patroli daerah-daerah rawan banjir,” lanjutnya.

Sehingga, setiap perkembangan mengenai situasi banjir dapat dengan segera mengambil langkah-langkah, guna mengantisipasi hal-hal yang tidak di inginkan.

“Saat menemui masyarakat kami juga memberikan imbauan kepada warga agar tetap siaga dalam menjaga harkamtibmas dalam rangka cooling system mewujudkan situasi yang kondusif menjelang bergulirnya Pemilu Tahun 2024," tutur Pangucap. (mcr36/jpnn)

Ratusan rumah di Desa Petapahan, Kecamatan Gunung Toar, Kabupaten Kuansing, terendam banjir. AKBP Pangucap Priyo Soegito evakuasi warga pakai perahu karet.


Redaktur : Budianto Hutahaean
Reporter : Rizki Ganda Marito

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News