Rekrutmen CPNS 2018 Bakal Diikuti 10 Juta Pendaftar

Rekrutmen CPNS 2018 Bakal Diikuti 10 Juta Pendaftar
Tes CPNS. Ilustrasi Foto: Radar Tarakan/JPNN.com

Penjajakan serupa dilakukan pula dengan pihak Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan yang memiliki fasilitas UKG (uji kompetensi guru) dan UNBK (ujian nasional berbasis komputer).

"Dengan kebijakan rekrutmen yang kompetetif, adil, objektif, transparan, tidak KKN dan bebas biaya ini, masyarakat diimbau untuk selalu berhati-hati dalam menerima informasi yang berkaitan dengan penerimaan CPNS. Jangan pernah percaya jika ada pihak yang menjanjikan bisa membantu dalam penerimaan CPNS dengan atau tidak dengan imbalan tertentu," pungkasnya. (esy/jpnn)


Diperkirakan penerimaan CPNS kali ini bertujuan untuk penambahan PNS di pusat dan daerah.


Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News