Ricky Yakobi Menciptakan Gol Perpisahan, Kedigdayaannya di Lapangan jadi Kenangan

Namun, Ricky Yacobi tampil gemilang. Saat Indonesia tertinggal 1-0, putra Medan itu mencetak gol indah melalui tendangan tanpa bola menyentuh tanah.
Pada menit ke-78, Indonesia kembali tertinggal. Beruntung, Jaya Hartono mencetak gol penyama kedudukan sehingga laga berujung adu penalti. Indonesia menang 4-3 dalam babak ini dan melaju ke semifinal.
Di babak semifinal, Indonesia harus mengakui keunggulan Korea Selatan. dengan skor 4-0.
Laman RSSSF merangkum, Ricky Yacobi membela Timnas Indonesia pada periode 1985-1991. Selama enam tahun, ia membukukan 31 penampilan dan mencetak lima gol.
Timnas era itu dikenal dengan sebutan The Boys of 1987. Bahkan doa-doa yang terapal di mulut orang tua jika kita bermimpi ingin menjadi pemain sepakbola; semoga bisa seperti Ricky Yakobi atau Robby Darwis.
Ricky Yakobi lahir di Medan, Sumatera Utara, 12 Maret 1963. Ia pun mengawali karier profesional di PSMS Medan.
Bersama PSMS, Ricky Yakobi sukses mempersembahkan dua gelar perserikatan pada 1983 dan 1985.
Seusai memperkuat PSMS, Ricky memutuskan pindah ke Arseto dan sinarnya semakin benderang di klub ini.
Mantan Pemain Timnas Indonesia Ricky Yakobi meninggal dunia pada Sabtu 21 November 2020, usai mencetak gol.
- Identitas 12 Korban Tewas Akibat Kecelakaan Maut Bus ALS
- Calon Haji Asal Tulungagung Meninggal Dunia Sebelum Berangkat ke Tanah Suci
- Cucu Bunuh Nenek di Karawang Demi Emas 100 Gram, Begini Kejadiannya
- 2 Pemuda Suku Anak Dalam Dikeroyok Sekuriti Perusahaan, 1 Tewas
- Calon Haji Asal Cirebon Meninggal Dunia di Embarkasi Indramayu
- Sebelum Meninggal Dunia, Ayah Mona Ratuliu Sempat Wudu Ingin Salat Malam