Rindu Ortu, Mahasiswa asal Wamena Peluk Dahlan
Selasa, 12 Februari 2013 – 20:23 WIB
"Al tadi ke sini dalam rangka silaturrahmi saja, karena kebetulan orang tuanya sudah meninggal. Makanya ketika teringat kampung dan orang tuanya, Al mencari Pak Dahlan untuk melepas rindunya," ucap Kepala Bagian Humas BUMN Faisal Halimi di Gedung Kementerian BUMN, Jakarta, Selasa (12/2).
Tadinya, kata Faisal, Al bermaksud menemui Dahlan ke rumahnya langsung. Tapi Al tidak tahu dimana kediaman Dahlan. Dia lantas memutuskan untuk datang ke kantor kementerian BUMN.
Saat bertemu dengan Dahlan, Al sempat berujar bahwa Dahlan merupakan orang yang simpel. "Beliau (Dahlan) bisa menerima orang apa adanya. Saya senang dan lega sudah ketemu Pak Dahlan," papar Faisal menirukan apa yang dikatakan Al.
Al merupakan pria asal Wamena, saat ini dia tinggal di Ciputat dan sedang melanjutkan kuliahnya di Universitas IAIN dengan mengambil 2 jurusan, yakni jurusan Ushuluddin dan Tehnik. (chi/jpnn)
JAKARTA-- Al Farouk Walesi, pria berusia 22 tahun, Selasa siang (12/2) tiba-tiba menyambangi Gedung Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) di
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sampah Sisa Makanan Bergizi Gratis Akan Dipakai Membuat Pupuk
- Detik-Detik Truk Kontainer Tabrak Belasan Kendaraan di Tangerang, Sopir Diamuk Massa
- Polda Papua Bakal Rekrut Bintara Berkompetensi Khusus Untuk Ketahanan Pangan
- Ahli Hukum Pidana Bicara Soal Mens Rea di Sidang Dugaan Sumpah Palsu
- Bupati Konsel Copot Camat Baito Gegara Ini, bukan karena Guru Supriyani, Oalah
- Pejabat Kementerian Komdigi Terlibat Judi Online, Meutya Hafid Bilang Begini, Tegas